PT. LYTO Datarinda Fortuna, salah satu publisher game online terbesar di Indonesia kembali memberikan kejutan kepada para pemain. Kejutan tersebut adalah dengan menghadirkan sebuah game bernama GetAmped-X yang telah memasuki masa Open Beta pada tanggal 24 Januari 2011.
GetAmped-X Indonesia kini hadir dengan tampilan 3D yang menarik, disertai dengan beragam mode permainan terbaru yang seru. Game ini juga dilengkapi dengan puluhan Jagoan sakti dengan skill-skill yang tidak dapat diremehkan. Bermain GetAmped akan menjadi semakin seru, karena adanya tampilan baru, jagoan baru, aksesoris baru, medan perang baru, yang dikemas menjadi satu dalam game GetAmped-X Indonesia.
Berikut adalah beberapa update terbaru yang terdapat di dalam GetAmped-X:
Ayo tunjukkan kemampuan kalian dalam GetAmped-X
GetAmped-X Indonesia kini hadir dengan tampilan 3D yang menarik, disertai dengan beragam mode permainan terbaru yang seru. Game ini juga dilengkapi dengan puluhan Jagoan sakti dengan skill-skill yang tidak dapat diremehkan. Bermain GetAmped akan menjadi semakin seru, karena adanya tampilan baru, jagoan baru, aksesoris baru, medan perang baru, yang dikemas menjadi satu dalam game GetAmped-X Indonesia.
Berikut adalah beberapa update terbaru yang terdapat di dalam GetAmped-X:
- Jagoan Ratu Boneka adalah seorang gadis kecil yang tidak tahu apa-apa tentang dunia pertempuran dan juga sangat lemah tapi dia memiliki sihir yang sangat kuat. Sihirnya tersebut dapat mengendalikan semua boneka di GetAmped untuk menjadi pengikutnya.
- Peta Baru, dalam GetAmped-X juga akan hadir beberapa arena baru atau peta baru, seperti pantai dan kapal natal.
- Lima Aksesoris Baru, yaitu sarung tangan pisau, bunga matahari, hamburger dan kostum mochi.
Ayo tunjukkan kemampuan kalian dalam GetAmped-X
Sumber : kotakgame
0 komentar:
Posting Komentar